"Hormatilah ayah dan ibumu agar lanjut umurmu di tanah yang diberikan Tuhan kepadamu."
Siap hidup berarti siap bertarung. Berjalan di atas kaki sendiri, ke arah yang kita anggap baik. Lalu masuk ke liang lahat dengan kepala tegap. Agar kelak kita dapat memberi jawab saat maut menjemput.
"Hormatilah ayah dan ibumu agar lanjut umurmu di tanah yang diberikan Tuhan kepadamu."
Posted by Edwison at 13:28
No comments:
Post a Comment